WORKSHOP GLOBAL WARMING
(Fenomena 2012)
A. Latar Belakang
Adanya ide mengangkat global warming, dimana keseimbangan bumi yang kita huni untuk saat ini sudah mulai goyah. Dilihat dari fakta yang terjadi pada masa sekarang ini, dan keadaan iklim yang jelas terlihat dan terasa oleh kita. Dan juga isu mengenai keadaan bumi pada tahun 2012 yang sangat booming dikalangan manusia diseluruh dunia, dikuatkan dengan penemuan NASA yang mengungkap keadaan 2012 menurut penelitiannya. Dengan menyusung tema diatas memungkinkan masyarakat untuk mengetahui apa yang terjadi sebenarnya dengan bumi yang kita huni untuk saat ini.
B. Peserta
1. Mahasiswa Universitas Veteran Bangun Nusantara Sukoharjo
2. BEM se-eks karisedenan Surakarta
3. OSIS SMA/SMP Se-eks karisedenan Surakarta
C. Kerjasama
1. Universitas Veteran Bangun Nusantara Sukoharjo
2. Stasiun TV local atau nasional
3. Media cetak
4. Bupati atau yang mewakili se-eks karesidenan Surakarta
5. Badan perhutani se-eks karesidenan Surakarta
6. Ahli Geografi
D. Layout
Pelaksanan workshop dibuat santai atau rilex dengan setting tempat duduk yang dibuat seperti setting cafĂ© atau sejenis. Dengan dibuat plot – plot lingkaran meja render. Dan untuk live musik dibuat sederhana untuk background saat break.
0 komentar:
Posting Komentar